Sistem Pendukung Keputusan Pemilihan Jabatan Struktural di Perguruan Tinggi Menggunakan Metode SAW (Studi Kasus : Pemilihan Ketua Program Studi di Institut Teknologi Telkom Purwokerto)

  • Dina Mardika Rini Institut Teknologi Telkom Purwokerto
  • Didi Supriyadi Institut Teknologi Telkom Purwokerto
  • Wahyu Adi Prabowo Institut Teknologi Telkom Purwokerto
  • Aditya Wijayanto Institut Teknologi Telkom Purwokerto
Keywords: Simple Additive Weighting (SAW), Sistem Pendukung Keputusan (SPK), Skala Guttman

Abstract

Komputerisasi kini sangat penting dalam berbagai macam hal. Salah satunya dalam perencanaan sumber daya manusia. Baiknya perencanaan SDM dalam sebuah organisasi akan berpengaruh pada kemajuan organisasi tersebut kedepannya. Penelitian ini membahas mengenai pentingnya perencanaan SDM dalam
pemilihan ketua program studi pada perguruan tinggi. Dikarenakan masih banyaknya perguruan tinggi yang melakukan pemilihan ketua program studi yang belum tersistem dengan baik dan belum terkomputerisasi. Oleh karena itu pembuatan sistem pendukung keputusan dengan menggunakan metode SAW dapat mengatasi permasalahan tersebut. Penelitian akan diimplementasikan dalam pemilihan ketua program studi pada fakultas Teknologi Industri dan Informatika di Intitut Teknologi Telkom Purwokerto yang saat ini masih menggunakan sistem penunjukan secara langsung. Dengan memberikan konsep perankingan dan perekomendasian pada calon kaprodi yang akan dipilih. Dan juga penelitian ini dibuat dalam platform MATLAB.

References

[1] S. Dr.I Gusti Ketut Purnaya, Manajemen Sumber Daya Alam, Yogyakarta, 2016.
[2] Frieyadie, "Penerapan Metode Simple Additive Weighting (SAW) dalam Sistem Pendukung Keputusan Promosi Kenaikan Jabatan," Jurnal Pilar Nusa Mandiri, vol. XII, p. 37, 2016.
[3] A. Memariani, A. Amini and A. Alinezhad, "ensitivity Analysis of Simple Additive Weighting Method (SAW): The Results of Change in the Weight of One Attribute on the Final Ranking of Alternatives," Journal of Industrial Engineering 4, pp. 13-18, 2009.
[4] D. C. Hartini, E. L. Ruskan and A. Ibrahim, "Sistem Pendukung Keputusan Pemilihan Hotel Di Kota Palembang Dengan Metode Simple Additive Weighting (SAW)," Jurnal Sistem Informasi, vol. 5, pp. 546-565, April 2013.
[5] M. S. Mustaqbal, R. F. Firdaus and H. Rahmadi,, "PENGUJIAN APLIKASI MENGGUNAKAN BLACK BOX TESTING BOUNDARY VALUE ANALYSIS (Studi Kasus : Aplikasi Prediksi Kelulusan SNMPTN),," Jurnal Ilmiah Teknologi Informasi Terapan , vol. I, pp. 31-36, 2015.
Published
2019-04-20
How to Cite
Rini, D. M., Supriyadi, D., Prabowo, W. A., & Wijayanto, A. (2019). Sistem Pendukung Keputusan Pemilihan Jabatan Struktural di Perguruan Tinggi Menggunakan Metode SAW (Studi Kasus : Pemilihan Ketua Program Studi di Institut Teknologi Telkom Purwokerto). Proceedings of the National Conference on Electrical Engineering, Informatics, Industrial Technology, and Creative Media, 1(1), 146-149. Retrieved from https://conferences.ittelkom-pwt.ac.id/index.php/centive/article/view/26