PERBANDINGAN METODE SAW DAN SMART DALAM PENENTUAN LOKASI KAJIAN ANTAR DAERAH BAGI ANGGOTA DPR

  • Ina Maryani Universitas Bina Sarana Informatika
  • Balqia Haura Thallah
  • Saifudin Saifudin Universitas Bina Sarana Informatika
Keywords: kajian antar daerah; lokasi; metode saw; dan metode smart.

Abstract

Penerapan perbandiangan metode SAW dan SMART dalam penentuan lokasi kajian antar daerah DPRD Kota Tasikmalaya bertujuan untuk menjawab permasalahan atas pemilihan lokasi kajian antar daerah yang masih manual. Dengan sistem yang diciptakan diharapkan rekomendasi lokasi kajian antar daerah yang didapatkan bersifat objektif berdasar data yang tersedia sehingga DPRD Kota Tasikmalaya bisa menjalankan ketiga fungsinya dengan baik dan lancar. Dilakukan perbandingan metode Simple Additive Weighting (SAW) dan Simple Multi-attribute Rating Technique (SMART) dengan total sample 50 lokasi untuk menentukan metode mana yang lebih pantas digunakan untuk kasus permasalahan penentuan lokasi. Hasil penelitian ditemukan bahwa metode Simple Additive Weighting (SAW) lebih layak digunakan pada permasalahan tersebut dikarenakan tingkat eror SAW lebih kecil dari metode SMART. Pada keseluruhan sample dibagi menjadi tiga kategori pembahasan, setiap kategori pembahasan dilakukan perhitungan untuk mencari rekomendasi lokasi kajian, pada alternatif dengan nilai tertinggi akan dipilih sebagai lokasi kajian antar daerah yang hendak dilaksanakan

References

[1] Indonesia. (1945). UNDANG-­UNDANG DASAR NEGARA REPUBLIK INDONESIA TAHUN 1945.
[2] Indonesia. (2014). UNDANG-UNDANG REPUBLIK INDONESIA NOMOR 23 TAHUN 2014 TENTANG PEMERINTAHAN DAERAH.
[3] Kota Tasikmalaya. (2019). Keputusan Wali Kota Tasikmalaya Nomor : 903/Kep. 584-Adbang/2019.
[4] Rahayu, A. S. (2022). Pengantar Pemerintahan Daerah: Kajian Teori, Hukum dan Aplikasinya. Sinar Grafika.
[5] Saputra, Arie Y., Mawartika , Y. Sistem Pendukung Keputusan Dalam Memilih Lokasi Perumahan Dengan Metode Simple Multi Attribute Rating Technique. Cogito Smart Journal. Vol 5 No 1. Juni 2019
[6] Agus, RTA., Sembiring, M A. Penerapan Metode Smart Dalam Menentukan Lokasi Toko Roti.Journal Of Science and Social Research. Vol 2 Juni 2022
[7] Aidah, Mus., Rasmita, Hajra. Sistem Pendukung Keputusan Pemilihan Destinasi Wisata Di Sulawesi Tengah Menggunakan Metode Smart.
[8] Eka, Noviana. Et.al. Sistem Penunjang Keputusan Untun Menentukan Lokasi Usaha Dengan Metode SAW. Jurnal Itsmart. Vol 3 No 1. Juni 2014
[9] Putra, Apriyansyah., Pratama, M.f. Implementasi Metode SAW Untuk Penentuan Lokasi ATM Baru.
[10] Putra, EDS., Jamaaludin. Sistem Pendukung Keputusan Pemilihan Lokasi Strategis Untuk Pendirian Tempat Usaha Dagang Sembako Menggunakan Metode SAW.
Published
2024-02-02
How to Cite
Maryani, I., Thallah, B., & Saifudin, S. (2024). PERBANDINGAN METODE SAW DAN SMART DALAM PENENTUAN LOKASI KAJIAN ANTAR DAERAH BAGI ANGGOTA DPR. Proceedings of the National Conference on Electrical Engineering, Informatics, Industrial Technology, and Creative Media, 3(1), 700-707. Retrieved from https://conferences.ittelkom-pwt.ac.id/index.php/centive/article/view/240